PANDU TKK

Post Info TOPIC: Revitalisasi dan Regenerasi Gerakan Pramuka


Pengintip

Status: Offline
Posts: 1
Date:
Revitalisasi dan Regenerasi Gerakan Pramuka


  Tiap minggu pada bulan-bulan Maret dan April hampir bergantian Racana yang ada di Kota Yogya mengadakan Lokakarya atau diskusi , dengan berbagai topik yang muncul tetapi hampir mengerucut mereka membicarakan tentang kaderisasi Gerakan Pramuka , saya diundang oleh mereka untuk bicara , yang jelas api kita sudah mulai merambah kepada satuan - satuan yang ada di Kwartir terutama tantang kaderisai
Ada suatu kesimpulan yang didapat dari wacana pertemuan yang ada bahwa :
    1. Revitalisasi harus dilaksanakan dengan dukungan semua stakeholder yang            ada , baik anggota pramuka , Mabi , Gugusdepan , kwartir , orang tua dan           masarakat
    2. Kaderisasi harus segera dimulai tidak hanya sekedar wacana

Kakak-kak di forum ini , saya sering menyampaikan kegiatan kita , tanggapan mereka amat positip , bahkan ada yang bilang inilah model yang harus dilaksanakan , untuk menyangkut kaderisasi dan revitalisasi


Salam Pramuka

Punokawan dari Yogya 

__________________


PRESIDEN

Status: Offline
Posts: 227
Date:

Betuk Kak Punokawan,
Revitalisasi adalam moment yang baik untuk kita juga menggairahkan (menyemangati) diri untuk merasul, menjadi garam dikala lautan yang disebut masyarakat negara mulai tawar. Dan menjadi terang disaat negara kita dilanda keremangan dan ketidak jelasan.

Dengan menjadi roda gila yang mampu menggerakkan orang-orang di sekitar kita, terlepas besar atau kecil hasilnya, yang penting kita telah berbuat sesuatu yang baik.

__________________
SATYAKU KUDARMAKAN - DARMAKU KUBAKTIKAN
ari


PRATAMA

Status: Offline
Posts: 514
Date:

Betuk Kak Punokawan.................

__________________
<a mce_thref=
polos ya...<a mce_thref=


PRESIDEN

Status: Offline
Posts: 227
Date:

Kiranya "Rumus 3M" dari "Aa Gym" dapat kita jadikan pijakan yang tepat dalam upaya yang baik ini.
1. M Pertama : Mulai dari diri sendiri
2. M Kedua : Mulai dari yang terkecil
3. M ketiga : Mulai dari sekarang

Memulai sesuatu yang baik harus kita mulai dari diri kita sendiri, tidak mungkin merubah keadaan dan orang lain tanpa dimulai dengan mengubah diri kita sendiri menjadi lebih baik.

Memulai suatu perubahan besar harus dimulai dari hal yang terkecil. Tidak mungkin kita diberikan tanggungjawab yang besar bila dengan tanggung jawab yang kecil kita tidak mampu menyelesaikan dengan baik.

Tidak ada istilah terlambat bagi orang yang mau berubah untuk membuat perubahan. Semakin kita menunda pekerjaan, perubahan dan niat semakin jauhlah harapan perubahan itu akan terwujud.

Kita bisa memberikan apapun yang kita miliki tanpa merasa kehabisan dan kehilangan, demikian pula kita tidak bisa memberikan apa yang tak kita miliki. "NEMO DAD QUOT NOT HABED"

__________________
SATYAKU KUDARMAKAN - DARMAKU KUBAKTIKAN
KQ


PRATAMA

Status: Offline
Posts: 279
Date:

Mohon doa dan kesembuhan untuk Pak Kayit yang tertimpa kecelakaan saat baru pulang dari kemah di Bedugul pada tanggal 26 April 2008 yang lalu.


Bagi yang berkesempatan ke Bali bisa menjenguk di RS Sanglah ruang Ratna 9

__________________


Penggalang Ramu

Status: Offline
Posts: 26
Date:

contoh dari 3m tersebut pa aja dan apa tujuan kta untuk melaksanakan 3m ersebut sama apa aja kerugian serta keuntungan kita untuk memperoleh atau melakasanakan tuas 3m yg tdi dikatakan.thx


__________________


PRESIDEN

Status: Offline
Posts: 227
Date:

Untuk adik Ocen :
Untuk melaksanakan 3M tersebut, ...
1. Mulai sekarang kita selalu berpikir positif, dan untuk diri kita sendiri dan orang-orang yang setiap saat bertemu dan berinteraksi dengan kita.
2. Kita memulainya dari yang terkecil, misalnya setiap ketemu orang lain selalu kita sapa, senyum, dan kita beri salam.
3. Memulai dari diri sendiri, setidaknya kita selalu sadar diri status kita (anak?, pelajar?, anggota pramuka?, sahabat?, umat? dsb.) => selanjutnya kita selalu ingat dan melaksanakan peran dari status apa yang sedang melekat pada diri kita. Misal sebagai pelajar => tidak pernah melupakan tugas dan kewajiban kita, PR / PS selalu kita pastikan beres; sebagai anggota pramuka => seragam yang kita kenakan (pakai) kita pastikan tanda-tanda terpasang dengan benar, apalagi saat berseragam kita selalu sadar akan satya dan dharma kita.

Ok adik Ocen, apakah cukup membantu ?

Salam
Mari jadikan diri kita sebagai AGEN PERUBAHAN!

__________________
SATYAKU KUDARMAKAN - DARMAKU KUBAKTIKAN


Penggalang Ramu

Status: Offline
Posts: 26
Date:

terima kasih atas jawaban2 na, tpi saya selalu senyum tpi kadang lupa buat pr ,walaupun saya Osis Bp sya pasti juga punya batasan untuk berbicara dan berpikir tpi jika saya atau ornglain berbicara tentang hal2 yg positf pasti akan di bilang sok alim karena manusia memang tdak ada yg sempurna mungkin kayak tmen saya pinter , rajin doa, selalu tersenyum , imut , tpi sayang na PENDEK , banyak juga orng serakah kayak disini disetiap posting mereka pasti jarang ada yg bnyak , pasti pendek2 trus lanjut lgi , hanya karena sebuah pangkat kan , maka itu saya nanya ke Bpk.president kan bahwa gimana melaksanakan sebuah 3m tersebat ,THX BANGAT DEH

__________________


Penggalang Terap

Status: Offline
Posts: 198
Date:

terima kasih atas artikelnya kk

__________________


Pengintip

Status: Offline
Posts: 2
Date:

Salam Pramuka kaka..

________________________
duniaproperti.net/

__________________
Page 1 of 1  sorted by
 
Quick Reply

Please log in to post quick replies.

Tweet this page Post to Digg Post to Del.icio.us
Members Login
Username 
 
Password 
    Remember Me  


Create your own FREE Forum
Report Abuse
Powered by ActiveBoard